Kahat fosfor (phosphorus deficiency)

Gejala kekurangan fosfor menyebabkan pertumbuhan akan tanaman lambat, tanaman kerdil, daun berwarna hijau gelap dan tegak (Gambar 67), lama-kelamaan daun berwarna keungu-unguan, anakan sedikit (Gambar 68 tanaman sebelah kanan), waktu pembuangan terlambat atau tidak rata, umur tanaman/panen lebih panjang, dan gabah yang terbentuk berkurang)

Secara umum, P telah diidentifikasiki sebagai unsur hara yang penting bagi kesehatan akar tanaman dan menambah ketahanan tanaman terhadap keracunan besi.

Tanaman yang kahat hara P tumbuh kerdil dan daun menjadi berwarna hijau gelap dan tegak lurus (kiri)
Tanaman yang kahat hara P tumbuh kerdil dan daun menjadi berwarna hijau gelap dan tegak lurus (kiri)

 

Tanaman yang kahat hara P (sebelah kanan) menghasilkan sedikit anakan
Tanaman yang kahat hara P (sebelah kanan) menghasilkan sedikit anakan