Probion
Bahan pakan aditif dalam bentuk probiotik untuk ternak ruminansia
Probion mampu memberikan ketersediaan energi dalam bentuk asam lemak mudah terbang lebih yang selanjutnya akan meningkatkan kecepatan pertambahan berat badan ternak.
Manfaat :
- Peningkatan produksi ternak
- Efisiensi pakan
- Sebagai starter fermentasi jerami
- Sebagai decomposer pupuk organik untuk mempercepat proses pengomposan
Respon ternak domba terhadap penambahan probion dalam ransum
Pengaruh Probion terhadap kualitas karkas
Sumber poster : Unit Komersialisasi Balai Penelitian Ternak. Jl. Veteran III, PO. BOX 221 Bogor 16002